Yang super cekak. Komentar para penikmatnyapun cekak. Jadi nggak ada salahnya namanyapun dicocokkan sama sifatnya. Toh yang minum juga rata-rata manusia yang cekak dokunya.
Wedang cekak
Bahan :
- 750 cc air
- 200 gram gula jawa
- 2 sdk makan asam jawa
- 100 gram kacang tanah (yang jawa sekalian biar matching) kupas kulitnya dan rebus
Cara membuat :
- Rebus air bersama gula jawa dan asam jawa hingga blukutuk-blukutuk.
- Angkat dan saring
- Tuang dalam gelas dan diberi isi kacang (jawa) rebus
- Siap seruput
Cekak sekali namanya,cekak juga bahannya,cekak juga peminumnya. Pokoknya cekak habiiiis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar